Responsive Ads Here

Monday, May 1, 2017

Pengenalan Interface/Tampilan Microsoft Power Point 2010

Pada bab awal ini kita mengenal terlebih dahulu interface/tampilan utama Microsoft Power Point 2010. Sebagai langkah pertama tentunya buka dulu program Microsoft Power Point 2010.
Setelah kita buka Microsoft Power Point 2010 kira-kira tampilan yang akan muncul seperti gambar dibawah, terdapat beberapa komponen yang wajib anda ketahui.
Komponen-komponen tersebut antara lain sebagai berikut :
  • Quick Access 
  • Title Bar 
  • Ribbon 
  • Kontrol Jendela 
  • Tabmenu Ribbon 
  • Tombol Viewer 
  • Zoom 
  • Status Bar 
  • Dokumen Slide Area 
  • Vertical Scroll Bar 
Untuk lebih jelasnya perhatikan gambar berikut ini:
Bagaimana ? sudah paham......

Setelah kita memahami interface/tampilan awal, selanjutnya kita akan mempelajari bagaimana cara mengaktifkan menu-menu yang ada pada interface, temukan pada bab selanjutnya....

Anda sudah menyelesaikan 1 dari 6 bab
17%

No comments: